ANALISIS IMPLEMENTASI STANDARISASI PENGUJIAN BIDANG INDUSTRI DI UPTD LABORATORIUM DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN MOJOKERTO (SEBAGAI WUJUD PRINSIP TATA KELOLA LINGKUNGAN DALAM SUSTAINABLE DEVELOPMENT)

Muhammad Nizar Ar Rizki, 201769080035 (2021) ANALISIS IMPLEMENTASI STANDARISASI PENGUJIAN BIDANG INDUSTRI DI UPTD LABORATORIUM DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN MOJOKERTO (SEBAGAI WUJUD PRINSIP TATA KELOLA LINGKUNGAN DALAM SUSTAINABLE DEVELOPMENT). Sarjana thesis, Universitas Yudharta.

[img] Text (BAB I.pdf)
201769080035_BAB I.pdf

Download (101kB)
[img] Text (BAB II.pdf)
201769080035_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (230kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III.pdf)
201769080035_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (104kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV.pdf)
201769080035_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V.pdf)
201769080035_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (86kB) | Request a copy
[img] Text (COVER DEPAN.pdf)
201769080035_COVER DEPAN.pdf

Download (394kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA.pdf)
201769080035_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (30kB)
[img] Text (LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf)
201769080035_LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf

Download (541kB)

Abstract

Implementasi kebijakan standarisasi pengujian baku mutu dibidang industri oleh instansi UPTD Laboratorium Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Mojokerto dalam mewujudkan prinsip tata kelola lingkungan hidup dalam konsep pembangunan berkelanjutan adalah dengan pengendalian lingkungan pada unsur pencemar yang dihasilkan oleh produksi industri terhadap keberlangsungan lingkungan hidup. Pengendalian lingkungan hidup terhadap unsur pencemar industri tersebut memerlukan keabsahan data uji baku mutu lingkungan. Namun adanya faktor keterlambatan pengujian dan kurangnya komitmen tentang lingkungan berkelanjutan yang dimungkinkan berdampak pada peningkatan kualitas baku mutu lingkungan hidup. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan penelitian analisis data deskriptif dengan metode pengumpulan data berupa Wawancara, Observasi dan Dokumentasi. Informan adalah Kepala UPTD Laboratorium Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Mojokerto, Manajer Teknis, Manajer Mutu, Bagian Pengendali Dokumen, Bagian Administrasi. Dapat disimpulkan bahwa proses implementasi kebijakan pengujian Standarisasi baku mutu di bidang industri, UPTD Laboratorium Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Mojokerto telah menjalankan semua standarisasi dan peraturan perundang-undangan yang berlaku. ditemukan ketidaksesuaian antara sasaran mutu dan analisis penyebab pada audit internal. Kaitannya dengan prinsip tata kelola lingkungan pada konsep pembangunan berkelanjutan, bahwa standarisasi yang telah dipenuhi oleh UPTD Laboratorium Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Mojokerto merupakan wujud komitmen dalam mendukung konsep pembangunan berkelanjutan dalam hal keabsahan hasil uji baku mutu lingkungan hidup.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 620.004 RIZ A
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAgus Prianto, M.PA., ã…¤UNSPECIFIED
Subjects: Karya Umum > Kumpulan Karya Umum
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial & Politik > Administrasi Publik
Date Deposited: 17 Dec 2021 13:51
Last Modified: 15 Aug 2023 01:10
URI: https://repository.yudharta.ac.id/id/eprint/1712

Actions (login required)

View Item View Item