IMPLEMENTASI KEBIJAKAN DALAM DISTRIBUSI PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) TERHADAP KELUARGA PENERIMA MANFAAT (KPM) STUDI KASUS DI DESA GAJAHREJO KECAMATAN PURWODADI)

Nurul Faiza, 201569080021 (2019) IMPLEMENTASI KEBIJAKAN DALAM DISTRIBUSI PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) TERHADAP KELUARGA PENERIMA MANFAAT (KPM) STUDI KASUS DI DESA GAJAHREJO KECAMATAN PURWODADI). Sarjana thesis, Universitas Yudharta.

[img] Text (BAB I.pdf)
BAB I.pdf

Download (229kB)
[img] Text (BAB II.pdf)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (413kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III.pdf)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (227kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV.pdf)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (626kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V.pdf)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (179kB) | Request a copy
[img] Text (COVER.pdf)
COVER.pdf

Download (770kB)
[img] Text (Daftar Pustaka.pdf)
Daftar Pustaka.pdf

Download (183kB)
[img] Text (Lampiran.pdf)
Lampiran.pdf

Download (1MB)

Abstract

Kemiskinan merupakan suatu masalah yang harus segera dituntaskan dan diputus rantai peyebabnya. Kemiskinan saat ini masih berorientasi material sehingga keberlanjutannya sangat bergantung pada kesediaan anggaran pemerintah. Kebijakan yang dilakukan oleh pemerintah untuk mengentaskan kemiskinan salah satunya adalah Program Keluarga Harapan (PKH). Kesejahteraan merupakan tujuan akhir dari PKH, yaitu meningkatkan kualitas hidup Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Dengan dilaksanakan PKH diharapkan dapat meningkatkan taraf hidup sosial ekonomi, pendidikan serta kesejahteraan masyarakat terutama pada kelompok masyarakat miskin. Tujuan dari penelitian ini adalah mendesripsikan implementasi distribusi PKH, menemukan kendala dan upaya mengatasinya di Desa Gajahrejo Kecamatan Purwodadi. Pendekatan teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan implementasi kebijakan Daniel Mazmanian dan Paul Sabatier. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan melalui pengamatan dan wawancara. Hasil penelitiannya menunjukkan implementasi distribusi PKH di Desa Gajahrejo Kecamatan Purwodadi banyak mengalami kendala dan belum diimplementasikan dengan baik. Pendataan penerima peserta PKH yang belum menyeluruh, masih banyak yang belum mendapatkan PKH. Sosialisasinya belum menyeluruh, sehingga kurang mendapatkan dukungan dari pihak-pihak terkait. Pendampingan belum dilakukan dengan baik dan penggunaan dana PKH oleh KPM kerap digunakan diluar ketentuan. Dalam pendistribusian sering terjadi kendala yaitu pada saat penarikan ATM keblokir, dana yang didapat tidak sesuai dengan komponen, dan saldo kosong kerap kali saat penarikan. Untuk jangka panjang belum bisa merubah pola pikir dan perilaku KPM secara signifikan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 352.3 FAI I
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAgus Prianto, M.AP, ã…¤UNSPECIFIED
Subjects: Ilmu Sosial > Administrasi Negara, Ilmu Kemiliteran
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial & Politik > Administrasi Publik
Date Deposited: 03 Sep 2019 11:31
Last Modified: 02 Mar 2022 06:43
URI: https://repository.yudharta.ac.id/id/eprint/1000

Actions (login required)

View Item View Item