PERAN DINAS KOPERASI DAN UKM KABUPATEN PASURUAN DALAM PENGEMBANGAN KOPERASI DAN UKM

Afrida Karina Liramadhasari, 201469080009 (2018) PERAN DINAS KOPERASI DAN UKM KABUPATEN PASURUAN DALAM PENGEMBANGAN KOPERASI DAN UKM. Sarjana thesis, Universitas Yudharta.

[img] Text (BAB I.pdf)
BAB I.pdf

Download (226kB)
[img] Text (BAB II.pdf)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (479kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III.pdf)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (337kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV.pdf)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (780kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V.pdf)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (194kB) | Request a copy
[img] Text (lampiran skripsi.pdf)
lampiran skripsi.pdf

Download (963kB)

Abstract

Program Studi Ilmu administrasi Publik Universitas Yudharta. Agustus 2018. Peran Dinas Koperasi dan UKM Dalam pengembangan Koperasi dan UKM. UKM merupakan salah satu potensi besar dalam meningkatkan sistem perekonomian Indonesia. Untuk mengembangkan potensi tersebut diperlukan suatu wadah sebagai perantara sekaligus pendorong dalam pengembangan sektor UKM. Koperasi adalah salah satu organisasi yang tepat sebagai badan yang digunakan untuk mengoptimalkan potensi UKM guna kesejahteraan masyarakat. Adanya jumlah koperasi yang begitu banyak dan sektor UKM yang berdiri, kesejahteraan Masyarakat perlu di pertanyakan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui peranan Dinas Koperasi sebagai pihak pemerintah dengan Koperasi dan Masyarakat Sebagai Stakeolde ya dipihak swasta. Untuk mengetahui bagaimana bentuk hubungan antara pemerintah dengan koperasi dan masyarakat, maka dalam penelitian ini menggunakan metodologi deskriptif kualitatif, dengan data berupa hasil wawancara, observasi dan dokumentasi. Sampel yang dibutuhkan ada 2 koperasi yang memiliki kultur yang berbeda, yaki koperasi baitur rahah pandaan dengan BMT Maslahah Sidogiri cabang Pasuruan, hasil yang di dapat diperkuat dengan data yang di ambil dari Dinas Koperasi Dan UKM Kabupaten Pasuruan. Dari sampel yang digunakan, peneliti menemukan adanya sistem dari peranan yang baik antara pemerintah dengan koperasi, namun disisi lain ditemukan kurangnya kerjasama yang terjalin antara koperasi dengan anggota atau masyarakat. Dapat disimpulkan bahwa keberhasilan dari perkembangan ekonomi dalam pemerintahan terhadap tata kelola koperasi dan pengembangan sektor UKM sangat tergantung dari pastisipasi dari semua pihak, termasuk masyarakat. Jika salah satu pihak atau stakeholder tidak mengoptimalkan peran dan kewajibannya, maka tujuan yang telah di tetapkan bersama akan sulit untuk terwujud.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 334 LIR P
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAgus Prianto, M.AP, ã…¤UNSPECIFIED
Subjects: Ilmu Sosial > Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial & Politik > Administrasi Publik
Date Deposited: 28 Sep 2018 07:07
Last Modified: 02 Mar 2022 06:22
URI: https://repository.yudharta.ac.id/id/eprint/161

Actions (login required)

View Item View Item