IMPLEMENTASI MEDIA BOLA TANYA DALAM PEMBELAJARAN PAI MATERI MALAIKAT ALLAH KELAS IV DI SDN DURENSEWU 02 PANDAAN

Rudiah Kumala Sari, 201486010095 (2018) IMPLEMENTASI MEDIA BOLA TANYA DALAM PEMBELAJARAN PAI MATERI MALAIKAT ALLAH KELAS IV DI SDN DURENSEWU 02 PANDAAN. Sarjana thesis, Universitas Yudharta.

[img] Text (Bab I.pdf)
Bab I.pdf

Download (167kB)
[img] Text (BAB II.pdf)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III.pdf)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (190kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV.pdf)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (272kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V.pdf)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (179kB) | Request a copy
[img] Text (BAB VI.pdf)
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10kB) | Request a copy
[img] Text (cover.pdf)
cover.pdf

Download (560kB)
[img] Text (Daftar Rujukan.pdf)
Daftar Rujukan.pdf

Download (10kB)

Abstract

Selama ini guru hanya menyampaikan materi dengan menggunakan metode ceramah dan tanya jawab, hal ini bisa membuat siswa jenuh dan tidak mau memperhatikan pelajaran. Untuk mengatasi hal ini maka peneliti menggunakan media bota tanya di SDN Duensewu 02 Pandaan, agar bisa menarik minat siswa dalam proses pembelajaran. Media bola tanya adalah suatu alat atau benda yang digunakan dalam pembelajaran pendidikan agama islam dengan menggunakan bola yang dilempar dan memberi pertanyaan kepada siswa yang terkena lemparan bola. Berdasarkan latar belakang di atas, maka peneliti mengambil masalah penelitian (1) Implementasi Media Bola Tanya di SDN Durensewu 02 Pandaan (2) Kelemahan dan kelebihan Media Bola Tanya di SDN Durensewu 02 Pandaan (3) Hasil dari Implementasi Media Bola Tanya di SDN Durensewu 02 Pandaan. Penelitian ini menggunakan pendekatan dan jenis penelitian kualitatif. Subjek peneliti adalah siswa kelas 4 SDN Durensewu 02 Pandaan. Sumber data dengan sumber data primer dan sumber data sekunder. Teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data dengan reduksi, penyajian dan penarikan kesimpulan. Pengecekan keabsahan data dengan triangulasi. Hasil temuan penelitian di SDN Durensewu 02 Pandaan (1) cara implementasi media bola tanya yaitu sebelum memulai permainan guru menjelaskan aturan permainan bola tanya. Setelah diberi tanda dimulainya permainan, siswa melempar bola tanya kepada siswa dari kelompok lain dan siswa yang melempar memberi pertanyaan kepada siswa yang terkena lemparan bola tanya, hal tersebut dilakukan secara bergantian. Guru menilai hasil dari permainan ini untuk meninjau ulang pemahaman siswa akan materi pembelajaran (2) Kelebihan implementasi media bola tanya, bisa menjadi ALTERNATIF guru dalam kegiatan pembelajaran, sedangkan kelemahannya perlu waktu tambahan bagi guru untuk mempersiapkan media ini (3) Hasil penelitian dari 20 siswa, respon siswa meningkat dari 7 siswa menjadi 15 siswa atau 35% menjadi 75% keaktifan siswa meliputi bertanya, mengemukakan pendapat dan kemampuan menjawab pertanyaan meningkat secara rata- rata dari 34% menjadi 75% dan nilai belajar dari 20 siswa meningkat dari rata- rata 6,15 menjadi 8,2.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 371.36 SAR I
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAchmat Mubarok, S. PdI, M.Pd, ã…¤UNSPECIFIED
Subjects: Ilmu Sosial > Pendidikan Agama
Divisions: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam
Date Deposited: 12 Dec 2018 15:34
Last Modified: 02 Mar 2022 06:25
URI: https://repository.yudharta.ac.id/id/eprint/290

Actions (login required)

View Item View Item