ANALISA REDUKSI WASTE PADA PROSES PRODUKSI VARIASI PANEL REM SEPEDA MOTOR BEBEK DENGAN METODE LEAN MANUFACTURING DI HOME INDUSTRI BENGKEL BAGONG PASURUAN

Teguh Iman Sugiarto, 201469030027 (2018) ANALISA REDUKSI WASTE PADA PROSES PRODUKSI VARIASI PANEL REM SEPEDA MOTOR BEBEK DENGAN METODE LEAN MANUFACTURING DI HOME INDUSTRI BENGKEL BAGONG PASURUAN. Sarjana thesis, Universitas Yudharta.

[img] Text (BAB I.pdf)
BAB I.pdf

Download (230kB)
[img] Text (BAB II.pdf)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (381kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III.pdf)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (153kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV.pdf)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V.pdf)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (84kB) | Request a copy
[img] Text (COVER.pdf)
COVER.pdf

Download (810kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA.pdf)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (123kB)
[img] Text (LAMPIRAN LAMPIRAN.pdf)
LAMPIRAN LAMPIRAN.pdf

Download (418kB)

Abstract

Home Industri Bengkel Bagong yang berada di kawasan Pasuruan ini bergerak pada bidang manufaktur pada proses pembuatan variasi panel rem sepeda motor bebek dengan beberapa macam merk sepeda motor seperti honda, yamaha dan suzuki. Ada beberapa tahapan proses dalam pembuatan variasi panel rem sepeda motor bebek ini yaitu proses pemotongan, pembubutan, pengefraisan, pengeboran, dan packing. Pendekatan Lean Manufacturing merupakan suatu usaha perbaiakan secara bertahap dalam proses produksi manufaktur untuk mengidentifikasi penyebab dan jenis adanya waste yang terjadi dalam proses produksi dengan meninimalkan waste supaya aliran proses produksi berjalan dengan lancar sehingga produksi perusahaan lebih efesien. Berdasarkan analisa data yang dilakukan, diperoleh kesimpulan bahwa tantangan yang di hadapai di Home Industri Bengkel Bagong Pasuruan ini banyaknya defect/reject pada proses pembubutan. Untuk mengurangi waste/pemborosan yang terjadi dalam proses produksi pembuatan variasi panel rem sepeda motor bebek di Home Industri Bengkel Bagong Pasuruan dapat di buatkan future stream mapping. Setelah dilakukan perbaika maka hasil yang didapat yaitu lead time manufacturing sebesar 50 menit, berkurang 9 menit, sebelum perbaikan sebesar 61 menit. Pada process cycle efficiency sebesar 48% dari hasil ini dapat dilihat terjadi peningkatan pada process cycle efficiency sebesar 3,74% sebelum perbaikan yaitu 44,26%. Hal ini disebabkan oleh pengurangan waktu pada aktivitas non value added.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 658.4013 SUG A
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAchmad Misbah, ST., MT, ã…¤UNSPECIFIED
Subjects: Teknologi & Ilmu Terapan > Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Date Deposited: 04 Nov 2018 11:36
Last Modified: 02 Mar 2022 06:28
URI: https://repository.yudharta.ac.id/id/eprint/406

Actions (login required)

View Item View Item