USULAN PERBAIKAN TERHADAP MANAJEMEN PERAWATAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM) DI PT. SNA MEDIKA

Fajar Cahya, 201469030089 (2018) USULAN PERBAIKAN TERHADAP MANAJEMEN PERAWATAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM) DI PT. SNA MEDIKA. Sarjana thesis, Universitas Yudharta.

[img] Text (BAB I.pdf)
BAB I.pdf

Download (186kB)
[img] Text (BAB II.pdf)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III.pdf)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (90kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV.pdf)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (587kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V.pdf)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (66kB) | Request a copy
[img] Text (cover.pdf)
cover.pdf

Download (303kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA.pdf)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (68kB)
[img] Text (LAMPIRAN.pdf)
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Total Productive Maintenance (TPM) merupakan suatu sistem pemeliharaan dan perbaikan pada mesin atau peralatan yang melibatkan semua divisi dan karyawan mulai dari operator hingga manajemen puncak berdasarkan komitmen yang telah disepakati bersama. Adapun metodologi yang digunakan dalam penulisan tugas akhir ini menggunakan studi lapangan, yaitu dengan mengadakan pengamatan dan penelitian secara langsung mengenai sistem perawatan mesin di PT. SNA Medika, sedangkan tujuan dari penulisan ini adalah untuk melakukan analisis pada sistem manajemen pemeliharaan mesin tenun shuttle loom dobby yang diterapkan di PT. SNA Medika serta memberikan usulan perbaikan terhadap sistem perawatan dengan menerapkan sistem pencegahan menggunakan metode pemeliharaan Total Productive Maintenance (TPM) yang terdiri dari variabel total efektifitas, dan menghitung serta menganalisis variabel total efektifitas yang terdapat dalam sistem TPM dengan menggunakan metode TPM Indeks.Penerapan sistem pemeliharaan atau perawatan yang mengacu pada penerapan budaya kerja 5R kurang efektif. Hal ini ditunjukkan oleh masih besa ya laju kerusakan mesin, tingginya jam henti mesin, serta rendahnya nilai-nilai efektifitas, seperti efektifitas ketersediaan mesin (AV), efektifitas produksi (PE), efektifitas tingkat kualitas (RQ), dan efektifitas keseluruhan mesin dan peralatan (OEE). Melalui analisis Six Big Losses, OEE, serta diagram Sebab dan Akibat, dapat di ketahui bahwa nilai efektifitas keseluruhan mesin masih 64% (belum memenuhi standar JIPM, > 85%). Maka dari itu dibuatlah suatu program pemeliharaan mesin produksi dengan menggunakan metode TPM, yang terdiri dari pemeliharaan oleh operator dan pembentukan aktifitas kelompok kecil (AKK).

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 620.004 CAH U
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAyik Pusakaningwati ST., MM., ã…¤UNSPECIFIED
Subjects: Teknologi & Ilmu Terapan > Ilmu Teknik dan Ilmu yang Berkaitan
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Date Deposited: 22 Aug 2018 14:23
Last Modified: 02 Mar 2022 06:28
URI: https://repository.yudharta.ac.id/id/eprint/442

Actions (login required)

View Item View Item