PENGARUH ALIENASI TERHADAP ADIKSI MEDIA SOSIAL

Rahmawan Dwi Cahyono, 201769110003 (2021) PENGARUH ALIENASI TERHADAP ADIKSI MEDIA SOSIAL. Sarjana thesis, Universitas Yudharta.

[img] Text (BAB I.pdf)
201769110003_BAB I.pdf

Download (59kB)
[img] Text (BAB II.pdf)
201769110003_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (83kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III.pdf)
201769110003_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (569kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV.pdf)
201769110003_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (472kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V.pdf)
201769110003_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (155kB) | Request a copy
[img] Text (COVER DEPAN.pdf)
201769110003_COVER DEPAN.pdf

Download (738kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA.pdf)
201769110003_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (395kB)
[img] Text (LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf)
201769110003_LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tingginya penggunaan media sosial sangat menarik untuk diteliti.Salah satu penyebabnya adalah alienasi yang dialami masyarakat.Karena itu, penelitian ini ingin mengetahui bagaimana pengaruh alienasi terhadap tingkat penggunaan media sosial.Penelitian ini menggunakan metode survei. Populasi penelitian pengguna media sosial di desa randupitu, kecamatan gempol, kabupaten pasuruan yang jumlahnya 65 diambil dengan menggunnakan teknik incidental sampling.Instrumen penelitian disusun dengan memperhatikan validitas dan reliabilitas.Hasil penelitian menemukan sebagian besar responden usia remaja mulai dari 12 tahun sampai 15 tahun yang masih menempuh pendidikan 18 remaja SD dan 47 remaja SMP. Pengumpulan data dalam penelitian menggunakan skala psikologi yang terdiri dari, Skala adiksi media sosial (berjumlah 25 aitem valid) dengan koefisien reliabilitas 0,916 dan Skala Alienasi (berjumlah 25 aitem) dengan koefisien reliabilitas 0,922. Berdasarkan hasil analisis regresi sederhana menunjukkan koefisien korelasi = -0,617 dengan p = 0,000, artinya ada hubungan negatif yang signifikan antara pengaruh alienasi terhadap adiksi media sosial. Kondisi tersebut menunjukkan semakin tinggi alienasi maka akan semakin rendah adiksi media sosial remaja, sebaliknya semakin rendah alienasi makan akan semakin tinggi adiksi media sosial remaja. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa tingkat adkisi media sosial pada remaja di dusun randupitu, kecamatan gempol kabupaten pasuruan berada dalam kategori rendah dan tingkat alienasi berada dalam kategori rendah. Alienasi memberikan sumbangan efektif sebesar 38,1% terhadap adiksi media sosial, sedangkan 61,9% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diungkapkan dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 158.7 CAH P
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorM. Wardianto, S.Psi., M.Psi., ã…¤UNSPECIFIED
Subjects: Filsafat & Psikologi > Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Date Deposited: 28 Oct 2021 15:39
Last Modified: 13 Jun 2023 02:54
URI: https://repository.yudharta.ac.id/id/eprint/1647

Actions (login required)

View Item View Item