ANALISIS PERILAKU KONSUMEN MUSLIMAH PADA KOMUNITAS HIJABERS DALAM TREND JILBAB PERSPEKTIF KONSUMSI ISLAM (Studi Kasus Pada Hijabers Community Malang)

Rohayati, 201586290033P (2018) ANALISIS PERILAKU KONSUMEN MUSLIMAH PADA KOMUNITAS HIJABERS DALAM TREND JILBAB PERSPEKTIF KONSUMSI ISLAM (Studi Kasus Pada Hijabers Community Malang). Sarjana thesis, Universitas Yudharta.

[img] Text (BAB I.pdf)
BAB I.pdf

Download (118kB)
[img] Text (BAB II.pdf)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (475kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III.pdf)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (120kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV.pdf)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (238kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V.pdf)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (186kB) | Request a copy
[img] Text (BAB VI.pdf)
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11kB) | Request a copy
[img] Text (Bagian awal.pdf)
Bagian awal.pdf

Download (577kB)
[img] Text (cover.pdf)
cover.pdf

Download (26kB)

Abstract

Jilbab adalah kerudung besar yang dipakai untuk menutupi aurat yang dimulai dari kepala sampai dada. Namun dengan perkembangan zaman makna jilbab ini tidak lagi dianggap sebagai penutup aurat, yang dulunya jilbab ini seharusnya menjadi sebuah kewajiban dan busana yang harus dikenakan oleh muslimah dan menjadi sebuah cerminan bagi seorang muslimah, kini jilbab mengalami pergeseran makna dengan banyaknya trend mode yang semakin tahun semakin berkembang. Permasalahan dalam penelitian ini adalah: 1) Bagaimana makna jilbab bagi Hijabers Community Malang. 2) Bagaimana perilaku konsumsi Hijabers Community Malang dalam mengikuti trend jilbab perspektif konsumsi Islam. penelitian ini beralokasi di daerah Malang, Jawa Timur, yang berfokus pada sebuah komunitas yaitu Hijabers Community Malang, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif. Cara pengumpulan data dengan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif yaitu metode yang digunakan untuk menganalisis data kemudian mendeskripsikan data yang terkumpul dan membuat kesimpulan. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Hijabers Community Malang mengartikan jilbab sebagai sarana penutup aurat, bukan hanya penutup aurat mereka mengartikan jilbab merupakan suatu identitas bagi seorang muslimah dan sebuah kewajiban bagi perempuan untuk menutupi auratnya, seperti yang telah di anjurkan oleh agama islam. dengan model jilbab yang selalu update mereka ingin tampil lebih modis dan staylish supaya tidak ketinggalan zaman, maka timbul keinginan untuk memebeli jilbab model baru yang membuat mereka mengarah pada perilaku konsumtif. Dan tanpa disadari sebagian dari Hijabers Community Malang ini sering mengikuti trend jilbab yang sedang berlangsung.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Identification Number: 658.8342 ROH A
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAslikhah, S.EI,. M.E.I, ã…¤UNSPECIFIED
Subjects: Teknologi & Ilmu Terapan > Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan
Divisions: Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syari'ah
Date Deposited: 28 Oct 2018 09:57
Last Modified: 02 Mar 2022 06:22
URI: https://repository.yudharta.ac.id/id/eprint/181

Actions (login required)

View Item View Item